Friday, 24 July 2015

Museum Angkut- Batu,Malang Jawa Timur

Museum Angkut
Museum Angkut
Destinasi wisata di Jawa Timur mulai dari tanggal 9 Maret 2014 bertambah 1 lagi yaitu Museum Angkut. Museum Angkut ini terletak di Kota Batu, Kab. Malang Jawa Timur.
Di dalam Museum Angkut terdapat banyak jenis angkutan mulai dari Indonesia sampai  manca negara, dari yang tradisional sampai paling modern. Luas Museum Angkut ini sekitar 3,8 Hektar, yang pasti akan membuat anda sedikit kelelahan.
Italy, Museum Angkut
italy-Museum Angkut

Di dalam Museum dipastikan akan ada banyak spot untuk Foto yang menarik dan unik. Konon Kabarnya ada Mobil yang pernah digunakan oleh Presiden pertama Repubublik Indonesia, yaitu Ir. Soekarno. Untuk Tiket masuk Museum Angkot sendiri anda harus merogoh saku anda agak dalam, sekitar Rp 60.000 (hari biasa), Rp 60.000 (week end) dan tiket terusan ke D'topeng Kingdom Museum Rp 70.000 (hari biasa), Rp 90.000 (week end).

Batavia, Museum Angkut
Batavia- Museum Angkut
Jika anda membawa Kamera, anda harus membayar lagi Rp 30.000 (semua jenis kamera kecuali kamera Handphone / smartphone).
Jangan sampai lupa untuk foto-foto didalam. gag kebayang kan kalo udah masuk mahal mahal gag mengabadikan momen didalam, pasti akan sangat menyesal.
Paris, Museum Angkut
Paris, Museum Angkut

Posted by: Divar
Tiingtong Updated at: here
20:57

0 comments:

Post a Comment

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com