Wednesday, 1 April 2015

Siapkah anda untuk Menikah ?




Tuhan Yang Maha Esa mengperingatkan kepada kita bahwa ketertarikan manusia antar lawan jenis dan jatuh cinta itu adalah hal yang alami dan sesuai dengan takdir tuhan. Maka dari itu adalah hal yang wajar apabila pernikahan terjadi karena sesuai dengan ajaran agama manapun. tetapi apakah kita sebagai insan siap untuk menikah dan menghabiskan waktu kita bersama dengan pasangan kita selama kita hidup ? 


Insan yang siap melakukan pernikahan dengan pasangannya dan hidup bersama dengan orang ia cintai sampai akhir hayat adalah idaman semua Insan. ada beberapa hal yang anda harus siapkan sebelum menikah dan memikirkanya sematang mungkin. memang hidup kita ditentukan oleh takdir tuhan, tetapi tugas wajib kita adalah merencanakan dan berusaha semampu kita untuk yang terbaik

1. Komitmen
komitmen

Komitmen adalah hal pertama yang harus dibangun sebelum anda menikah. Karena jika anda tidak memiliki komitmen dari awal, akan terasa sangat berat ketika anda mengarungi lautan kehidupan. 

2. Keyakinan diri

Sebelum anda melangsungkan akad, alangkah lebih baiknya lagi anda harus yakin pada diri sendiri bahwa pasangan anda adalah pasangan yang akan mendapingin anda seumur hidup anda. Dan jika anda merasa tidak yakin dengan diri anda bahwa anda bukan yang terbaik, maka anda harus segera meyakinkan diri anda untuk segera berubah.

3. Harta
harta

Harta adalah hal logis yang harus anda pikirkan tepat sebelum anda melangkah lebih jauh. karena apa yang anda harus  lakukan sebelum menikah dan setelah menikah tidak terlepas dari uang atau harta. meamang harta bukanlah segalanya bagi kita, tetapi harta adalah hal penting bagi manusia.
Posted by: Divar
Tiingtong Updated at: here
12:35

0 comments:

Post a Comment

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com